Aksi Cepat Tanggap atau Aksi Cepat Tilep?

  • Post author:
  • Post category:News
  • Reading time:3 mins read
Original thread by Dina Sulaeman (@dina_sulaeman)

1/ Aksi Cepat Tanggap vs Aksi Cepat Tilep
Fokus reportase Tempo adlh dana2 yang dipakai oleh elit ACT. Copas sebagian:
**TEMPO ke Ibnu Khajar (Presiden ACT saat ini): Presiden ACT kabarnya mendapat gaji lebih dari Rp 250 juta & senior vice president sampai Rp 150 juta. Benarkah?

Aksi Cepat Tanggap atau Aksi Cepat Tilep?

2/ Jwb Ibnu Khajar: Angka2 itu tidak semuanya benar. Kami tidak bisa menyampaikan angkanya berapa. Itu informasi privat.

TEMPO ke Ahyudin (eksPresiden ACT): Kami mendapat informasi bhw Anda menerima gaji lebih dari Rp 250 juta.

Ahyudin:…
Aksi Cepat Tanggap vs Aksi Cepat Tilep


3/ Jwb Ahyudin: Gaji di ACT tinggi. Sy pasang tinggi gajinya. Sy paksa kerja habis2an supaya ACT bs m’persembahkn program yg baik. Tp 25% gaji sy kembalikn ke lmbaga sbg wakaf.

PERTANYAAN SAYA: kok ga dibahas oleh Tempo, aliran dana ACT ke Suriah?
Aksi Cepat Tanggap vs Aksi…


4/ Sjk awal konflik Suriah, ACT sudah aktif menggalang donasi, MASALAHNYA: mrk menebar narasi yg sejalan dg para “mujahidin” alias Al Qaida, ISIS, dll, yaitu REZIM JAHAT ASSAD membantai rakyatnya sendiri. Dalam penggalangan donasi, mrk pakai bndera pmberontak

Aksi Cepat Tilep ?


5/Penjelasan Dubes Indonesia utk Suriah sudah sangat jelas, konflik di Suriah itu pemerintah yg SAH vs Al Qaida dan afiliasinya https://www.republika.co.id/berita/internasional/timur-tengah/16/12/17/o4cg87320-dubes-ri-untuk-suriah-angkat-bicara-soal-assad-dan-suriah. Kalau ACT pro pemberontak, artinya, berlawanan dg KLN RI.


6/ Thn 2018, ACT m’galang donasi utk Ghouta, kata ACT: warga di sana “berdarah-darah.” Padahal, yg terjadi; Ghouta timur dikuasai teroris2 afiliasi Al Qaida dan menyandera warga. Militer Suriah m’lancarkn operasi p’bebasan Ghouta. Ada media yg mwawancarai ACT soal aliran dana ..

Baca Juga  Kurasi Fashion Keluarga Selebritas Indonesia di Hari Raya Lebaran 2021

7/..tidak mgkn masuk Ghouta kalo ACT tdk ada izin resmi krn dari perbatasan Turki ke Ghouta sudah dikuasai lagi oleh Damaskus (tdk lagi diduduki Al Qaida dkk). ACT mngklaim, bantuan utk Ghouta ttp sampai, meski tak izin Damaskus. Silakan baca: https://www.indopress.id/article/nasional/kabut-bantuan-selamatkan-ghouta


8/Video 23 Mrt 2018: warga Ghouta yg 5 thn ditahan&dijadikan “tameng manusia” o/ teroris (Jaysh al-Islam, Ahrar al-Sham, dll) happy krn sdh bebas. Tdk spt kata ACT, “warga menderita jadi korban rezim.”
(video gagal upload di Twitter, cek di FB)
https://www.facebook.com/DinaY.Sulaeman/videos/2886474871592791


9/ terakhir– untuk Anda yang ingin membaca lebih lengkap soal Suriah, 2 buku saya sudah dilepas e-booknya, silakan download gratis dan baca: https://ic-mes.org/category/e-book/ di situ saya bahas juga bagaimana TEMPO ikut mnebar narasi anti pemerintah Suriah.

Aksi cepat tilep ?

Leave a Reply